Komunitas Bisnis dan Informasi Pedia

Sayembara Desain Logo LPJK Hadiah 40 Juta

by Kelud Pedia , at 15.59.00 , has 0 Comments
Sebelumnya telah diumumkan informasi mengenai lomba foto yang diselenggarakan oleh LPJK alias Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi pada blog KeludPedia ini.

Selain lomba foto, LPJKN juga mengadakan sayembara untuk pembuatan logo terbaik untuk LPJKN. Lomba ini juga terbuka untuk umum namun hanya untuk warga negara republik Indonesia dan tidak dipungut biaya apapun.

Pemenang pertama lomba desain logo akan mendapatkan penghargaan uang senilai Rp 25 juta, pemenang kedua akan mendapatkan penghargaan senilai Rp 10 juta dan juara ketiga mendapatkan penghargaan senilai Rp 5 juta. Pemenang lomba akan diumumkan di web www.lpjk.net pada tanggal 17 Januari 2018. Lomba sendiri akan diadakan sejak tanggal 18 Desember 2017 dan akan ditutup tanggal 8 Januari 2018.
Lomba Desain Logo LPJK
Lomba Desain Logo LPJK

Untuk keterangan lebih lanjut bisa membuka Formulir pendaftran di web LPJK. Selanjutnya mengenai cara mengikuti lomba termasuk syarat dan teknis bisa Anda pelajari pada gambar info berikut ini.

Perihal tampilan dari logo yang dilombakan harus sederhana, modern dan international serta green kokoh dan dinamis. Logo harus menjelaskan visi dan misi industri konstruksi yang berdaya saing. Lomba terbuka untuk umum semua warga negara Indonesia dan tidak dipungut biaya.
Lomba Desain Logo LPJK 2018
Lomba Desain Logo LPJK 2018

Pastikan Anda mengirimkan 2 desain logo dengan format Hight Quality dengan file asli desain ukuran A4 (Photoshop, Corel Draw, Adobe Ilustrator dsb). Jika Anda adalah jago desain pasti bisa mengikuti lomba desain logo yang diadakan oleh LPJK ini. Jangan lupa melampirkan penjelasan makna filosofi logo dengan format pdf dan juga melampirkan scan KTP asli.

Semua file dikirimkan ke email: lpjk@lpjk.net dengan periode lomba mulai pada tanggal 18 Desember 2017 hingga 8 Januari 2018. Sedangkan untuk pengumuman pemenang akan dipublikasikan melalui web LPJK pada tanggal 17 Januari 2018. Selamat berkompetisi.
Sayembara Desain Logo LPJK Hadiah 40 Juta
About
Sayembara Desain Logo LPJK Hadiah 40 Juta - Written by Kelud Pedia , Published at 15.59.00, Categorized as Info Lomba , Info Promo , Kuis Online , Lomba , LPJK , Promo . And has 0 Comments
0 Comments Add a comment
Bck
Cancel Reply

Subscribe Us

Kelud Pedia


Tulisan bebas tentang bisnis online, wisata, kesehatan, pertanian, perkebunan, peternakan dan perikanan.


Menerima jasa pembuatan blog siap pakai untuk web profil, jualan online, blog minisite, web profesional dan lead magnet.


Melayani konsultasi online tentang blog, toko online, komputer, aplikasi dan software untuk bisnis internet online.

Peta Lokasi Mosa Pedia


Copyright ©2014 - 2020 Pro Komunitas
Theme designed by Damzaky - Published by Proyek-Template
Powered by Blogger
-->